Anggota Polsek Cisoka Laksanakan Giat "Yuk Ngopi Wae" Bersama BPD Desa Cibugel

    Anggota Polsek Cisoka Laksanakan Giat "Yuk Ngopi Wae" Bersama BPD Desa Cibugel

    TANGERANG - Anggota Polsek Cisoka melaksnakan program Kapolda "Yuk Ngopi Wae" di Desa Cibugel  yang berada di Kec. Cisoka. Jumat, (17/6/2022).

    Personil Polsek Cisoka Iptu Darsimin melaksanakan program Kapolda Banten yaitu Yuk Ngopi Wae Bersama  Ketu BPD Desa Cibugel Kecamatan Cisoka Kabupaten Tangerang 

    Kegiatan Yuk Ngopi Wae dilakukan sebagain sarana anggota Polsek Cisoka untuk menjalin silaturahmi kepada masyarakat yang ada di darkum Polsek Cisoka. 

    Dalam kegiatan Yuk Ngopi Wae tersebut Iptu Darsimin  sekaligus berkoodinasi dengan Ketua  BPD  terkait situasi kamtibmas yang ada di Wilayah Desa Cibugel 

    “Mari bersama sama kita menjaga lingkungan desa ini agar aman dan terhindar dari kejahatan. Dan semoga kita semua diberi kesehatan” Ucap Iptu Darsimin 

    Ketua BPD Desa Cibugel Sukirman Mengatakan kehadiran Anggota Polsek Cisoka Dimana Bersama Anggota Polsek Cisoka Sambil "Yuk Ngopi Wae" bahas keadaan wilayah lingkungan Situasi Katibmas. (Sopiyan)

    Tangerang
    Sopiyan Hadi

    Sopiyan Hadi

    Artikel Sebelumnya

    Camat Cisoka: Yayasan Pendidikan Berperan...

    Artikel Berikutnya

    Reog Ponorogo Meriahkan Acara Kejuaraan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Cooling System Bhabinkamtibmas Kampung Rawa Bersama Ketua RT dan LMK Ciptakan Pilkada Aman
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    Wujudkan Swasembada Pangan, Bhabinkamtibmas Palmerah Bersama Warga Manfaatkan Lahan Kosong Jadi Lahan Hidroponik
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force

    Tags